Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw terhadap Kemampuan HOTS Matematika Siswa SD Negeri 195 Palembang

The Effect of the Jigsaw Cooperative Learning Model on Students' Mathematical HOTS Ability at SD Negeri 195 Palembang

  • Nuriyah Universitas PGRI Palembang
  • Misdalina Universitas PGRI Palembang
  • Tanzimah Universitas PGRI Palembang
Keywords: HOTS, Jigsaw, Matematika

Abstract

Matematika merupakan salah satu cabang ilmu pengetahuan yang tidak pernah lepas dari segala bentuk aktivitas manusia dalam kehidupan sehari-hari apa yang dilakukan manusia dalam kegiatan kesehariannya tidak pernah lepas dari masalah hitung menghitung, baik yang berhubungan dengan ukuran, waktu dan mengenai kegiatan lainnya. Hasil belajar siswa yang kurang maksimal dapat disebabkan karena pengaruh penerapan strategi pembelajaran yang kurang  tepat. Saat ini pemerintah melalui Kemendikbud mengembangkan sebuah program yang dikenal dengan Higher Order Thinking Skills (HOTS) peningkatan kualitas pembelajaran dan meningkatkan kualitas lulusan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Kemampuan HOTS Matematika. Pendekatan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dan metode true eksperimen. sampel dalam penelitian ini adalah peserta didik SD Negeri 195 Palembang, kelas V dan berjumlah 56 siswa, selanjutnya peneliti menjadikan kelas VA sebagai kelompok kontrol dan kelas VB sebagai kelompok eksperimen yang dipilih secara random (acak).  Analisis data yang digunakan pada penelitian in yakni Independent Sample T-test . Hasil penelitian menunjukkan  bahwa terdapat pengaruh  model pembelajaran Kooperatif Jigsaw Terhadap Kemampuan HOTS Matematika siswa kelas V SD Negeri 195 Palembang, yang dibuktikan dari perhitungan uji t didapati nilai thitung sebesar  2,476  >  nilai ttable  1,67356, dan nilai signifikansi diperoleh 0,017 ≤  0.05.  Metode pembelajaran Jigsaw dapat memberikan dan menumbuhkan semangat kerja sama dan kegairahan dalam belajar bagi siswa, meningkatkan motivasi, saling menghargai antara sesama siswa, memberikan peluang untuk menyampaikan gagasan secara terbuka.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amargawati, Dwi Ambar. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Jigsaw untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika . Center Of Language and Culture Studies 11 (1): 14

Florenls, D,NL. Misdalinla. Tanlzimah. (2023). Kemampulanl Higher Order Thinlkinlg Skill (HOTS) Dalam Pembelajaranl Berdiferenlsiasi SD 19 Palembanlg. Julrnlal Ilmiah PGSD FKIP ULnliversitas Manldiri ISSNL Cetak : 2477-5673 ISSNL Onllinle : 2614-722X. Vol 09.(3)

Hamdanli. (2019). Strategi Belajar Menlgajar.CV Pulstaka Setia. Banldulnlg

Hernlawanl. (2018). Belajar danl Pembelajaranl Sekolah Dasar. ULPI Press. Banldulnlg

Hamidah, L. (2018). Higher Order Thinking Skills: Seni Melatih Kemampuan

Berpikir Tingkat Tinggi. Temanggung: Desa Pustaka Indonesia

Huda. M. (2018).Cooperatif Learning. Yogyakarta : Pustaka Pelajar

Ismail. (2018). Diagnosis Kesulitan Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Aktif Di Sekolah. Jurnal Edukasi, Vol 2.(1) 7-9

Isjonli. (2018). Cooperative Learnlinlg. Alfabet. Banldulnlg

Mytra, P., Asrafiani, A., Budi, A., Hardiana, H., & Irmayanti, I. (2022). Implementasi Teori Belajar Behavioristik dalam Pembelajaran Matematika. JTMT: Journal Tadris Matematika, 3(2), 45-54.

Mytra, P., & Christi, S. R. N. (2024). Pemahaman Relasional Peserta Didik pada Mata Pelajaran Matematika Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar dan Keguruan, 9(02), 16-21.

Nur Ainun, L (2019). Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw. Jurnal As-Salam. Vol.1 (1) : 96-102

Nizar, S. Hasibuan. (2019). Kepemimpinan Pendidikan dalam Perspektif Hadis Telaah Historis Filosofis. Jakarta. Kencana

NLulgroho, Okay Wasrik Dwi. (2018). Penlgarulh Penlerapanl Model Pembelajaranl Kooperatif Tipe STAD Terhadap Penlinlgkatanl Prestasi Belajar Mata Pelajaranl IPS pada Siswa Kelas V SD NL Karanlg Dulrenl. Skripsi Pulblikasi ULnliversitas NLegeri Yogyakarta.http://eprinlts.ulnly.ac.id/12986

Prasetyo, A. D., & Abdulh, M. (2021). Penlinlgkatanl Keaktifanl Belajar Siswa Melaluli Model Discovery Learnlinlg Di Sekolah Dasar. Julrnlal Basicedul, Volulme 5. (4). 1717-1724

Rostien, P. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Berbasis HOTS Terhadap Kemampuan Berpikir Matematis.AdMathEdukasi.Vol. 9 (2)

Sapultra. Targanla Adi. (2019). Pembelajaranl IPS di Sekolah Dasar Berbasis Pembelajaranl Tematik. Julrnlal Penldidikanl Dasar, Vol 4 NLomor 3 Tahulnl 2022.E-ISSNL: 2685-936X danl P-ISSNL: 2685-9351

Sulgiyonlo. (2019). Metode Penlelitianl Penldidikanl. Alfabeta. Banldulnlg

Sulprijonlo. Aguls. (2018). Cooperative Learnlinlg Teori & Aplikasi. PAIKEM. Pulstaka Pelajar:Yogyakarta

Suyatno. Juharni. Susilowato. (2023). Teori Belajar Dan Pembelajaran Berorientasi Higher Order Thinking Skills

Syahrul. Anwar. Kurniawan. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Peningkatan Hasil Belajar. Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika. Vol 9 (2) : 279-295

Sujono. (2019). Pengajaran Matematika untuk Sekolah Menengah. Jakarta: Depdikbud

Surjono. (2019). Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: Rineka Cipta

Published
2025-05-01
How to Cite
Nuriyah, Misdalina, & Tanzimah. (2025). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw terhadap Kemampuan HOTS Matematika Siswa SD Negeri 195 Palembang. Jurnal Pendidikan Dasar Dan Keguruan, 10(1), 38-47. https://doi.org/10.47435/jpdk.v10i1.3279